Selasa, 16 Desember 2008

Three Parts of Our Brain

TIGA BAGIAN OTAK MANUSIA

Gambar diatas menunjukan tiga bagian dari otak manusia dan masing-masing fungsinya. Ketiganya harus berjalan beringingan sehingga seorang individu bisa "menari" dengan baik dan harmonis dalam kehidupan. Ketiganya harus bisa berkomunikasi dengan baik.

Level yang dibawah memiliki kemampuan untuk mematikan fungsi otak diatasnya, artinya jika seorang sedang dalam keadaaan bertahan (survival), maka otak mammalianya tidak lagi bekerja dengan baik begitu juga otak analisanya. Contoh orang sedang terdesak (terancam), akan mengenyampingkan hal-hal lain selain bagaimana caranya bertahan dari ancaman yang ada

Ketiga bagian otak ini harus sama kuatnya sehingga semua seimbang dan harmonis. Ketiganya harus diberikan makan sesuai dengan fungsinya masing-masing.







Bagaimanakah cara memberi makan tiga bagian otak kita itu?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar